Ya Allah,
Bimbinglah dan tuntunlah Hamba menjadi Wanita Solehah
oleh: Aisyah
Christy
" Kalau wanita berakhlak mulia, baik
dan berpikir positif, ia adalah angka 1. kalau ia juga cantik, tambahkan
angka 0 di belakangnya, jadi 10. kalau ia juga punya harta,
imbuhkan lagi 0, jadi 100. kalau ia cerdas, imbuhkan lagi 0, jadi 1000.
jika seorang wanita memilki semuanya, tapi tidak memiliki yang pertama, maka ia
hanya '000'. artinya tidak bernilai sama sekali."
(Al
Khawarizmi,penemu angka 0)
A. KESETARAAN YANG INDAH
islam secara revolusioner mampu menghapus seluruh bentuk kezaliman dan diskriminasi yang menimpa kaum wanita, bahkan mengangkat derajat wanita pada tingkatan yang sebegitu tingginya. islam dengan progrevitasnya memosisikan perempuan sebagai kaum yang memilki harkat yang sangat tinggi.
B. KESETARAAN, BUKTI KEADILAN ISLAM
sejak
di turunkannya islam, islam sudah banyak merombak peradaban jahiliah yang
sangat diskriminatif terhadap kaum hawa, rasulullah SAW bersabda:
"sesungguhnya kaum perempuan
setara dengan kaum laki-laki" (HR.Imam Ahmad,Abu Daud, Al-darimi, dan
ibnu Majah).
islam membawa aturan yang sangat adil terhadap semua manusia dengan syariat
yang menetapkan bahwa mulia dan hinanya seorang manusia bukan di lihat dari
jenis kelaminnya. dalam islam kemuliaan manusia hanya dinilai dari tingkat
takwanya kepada sang pencipta. alasan Allah SWT menciptakan manusia
berbeda-beda yaitu untuk menyatukan mereka, saling membantu, saling
berpasang-pasangan dan lainnya.
C. BE A GREAT WOMAN
"
dunia ini adalah perhiasan dan sebaik-baiknya perhiasan adalah wanita yang
salehah"
wanita di kawini oleh empat sebab, yaitu
karena harta, keturunannya, kecantikannya, dan agamanya. carilah yang kuat agamanya
niscaya kamu beruntung.
a. harta(kekayaan)
kekayaan memang
bukan segalanya, tetapi dengan kekayaan kita mampu berbuat banyak bagi
kehidupan di masa yang akan datang. laki-laki tidak selamanya menjamin untuk
menjadi pencari nafkah bagi wanita.
a. harta
a. harta
b. keturunannya.
berasal dari keluarga baik-baik, namun tidak selamnya wanita yang berasal dari
keluarga baik-baik dapat menjamin bahwa dia patut di jadikan sebagai
calon istri solehah.
c. kecantikannya
benar memang kecantikan bukanlah segalanya. kecantikan hatilah yang paling
utama. alangkah indahnya jika seorang wanita muslimah memilki kecantikan
spiritual tetapi juga memiliki kecantikan fisik. kecantikan merupakan salah
satu karunia Allah yang harus di jaga
d. Agamanya
ketiga kriteria di atas tidak ada artinya jika agama dan akhlak kita buruk.
ketiga kriteria tersebut akan menjadi boomerang jika tidak memilki keimanan
dalam hati.
D. AGAR MASUK SURGA DARI PINTU MANA
SAJA
Rasulullah
SAW bersabda: "wanita, apabila ia shalat lima waktu, puasa pada bulan
ramadhan, memelihara kehormatannya, serta taat pada suaminya, maka ia bisa
masuk surga dari pintu mana saja yang ia kehendaki."
betapa beruntungnya menjadi seorang wanita, kita justru harus mensyukurinya.
pada banyak kesempatan Allah justru memberi
banyak kesempatan dan karunia yang sangat
susah di peroleh oleh kaum Adam.
E. KETIKA JILBAB MEPERCANTIK JIWA
DAN RAGA
Aurat merupakan
Anggota badan yang harus di tutupi oleh
seorang muslimah bahkan seorang muslim sekalipun. lalu
yang menjadi masalah sesungguhnya adalah sampai
dimana batasan seorang muslimah harus menutupi
auratnya. Rasulullah SAW menetapkan bagaimana pakaian
yang di perkenankan dalam islam yaitu:
1. menutup seluruh
tubuh yang di kecualikan. banyak yang berpendapat bahwa
muslimah wajib menutup seluruh tubuhnya, kecuali Telapak tangan,
muka dan kaki.
2. bukan Tabarruj dan
Libasusy syuhra
tabarruj artinya dandanan terlalu
berlebihan, sedangkan sibasusy syuhra adalah pakaian di kenakan hanya untuk
tujuan popularitas, atau fashion belaka.
3. tidak menampakkan
lekuk tubuh.
4. kainnya tebal
5. memakai pakaian yang
tidak menyerupai laki-laki
E. WANITA SOLEHAH ADALAH WANITA
YANG SABAR
Rasulullah SAW
bersabda: kebanyakan wanita tidak sabar dalam menghadapi masalah, kesusahan,
kesakitan. dalam keadaan normal setiap manusia mungkin memilki masalah. oleh
karena itu jika seorang laki-laki(suami) sedang dalam
kesusahan wanitalah (istri) yang menjadi obat penenang
bagi laki-laki.
tolong di koment,,,,,
BalasHapusdi bantu yahh...
HIDUP WANITA.. :)
BalasHapustrmksh komentx,,,,sngat berhrga...
Hapuswoooowwww colourfullllll......
BalasHapusterimakasihh yaaahhhh
BalasHapussubhanallahhhh,, mdh2an aja qt trmasukk wanita solehah... hehehe
BalasHapusdri mana aja Nenggg,,,dri td z tggu2 tuhh komengx,,,,
BalasHapusbagus,,,bgus,,,bgus
BalasHapusmau jg jdi wnita soleha jg,,,,
semoga kita kaum hawa bisa lebih menjaga perkataan dan perbuatan kita dalam pergaulan sehari-hari .,.,.,
BalasHapusamin,,semoga kita dpat sprti ini...
BalasHapus